Kuliah Herba Thibunnabawi (KHT)



KHT (Kuliah Herba Thibbunnabawi) menjadi sarana belajar ilmu kedokteran yang berasas pada Thibunnabawi yang dapat dipelajari secara mudah oleh setiap orang. KHT memiliki kurikulum yang terstruktur, dan aplikatif, sehingga dapat menjadi sarana lahirnya Herbalis/Terapis baru yang profesional di Indonesia. KHT juga menjadi sarana pembentukan dan persiapan Agen untuk menjadi pengajar-pengajar kelas KHT. KHT diformulasikan dan ditanggungjawabi oleh ATTIN dan HPAI Corporate Herbalist.



Pembahasan Kuliah Herba Thibunnabawi
  1. Prinsip-prinsip Dasar Kedokteren Islam.
  2. Konsep Halal & Haram (Aplikasi Makanan, Minuman, Obat-obatan & Kosmetik)
  3. Fisio Diagnosa Dasar (Analisa Telapak Tangan)
  4. FitoTerapi
  5. Fisiodiagnosa Lanjutan
  6. Detoksifikasi & Sistem Pencernaan
  7. Sistem Urinari
  8. Sistem Pernafasan
  9. Sistem Peredaran Darah
  10. Sistem Limpatik
  11. Teori Bekam Sehat Keluarga
  12. Praktek Bekam Sehat Keluarga

FASILITAS :

  • Modul Materi
  • Tenaga Pengajar Profesional dan Tersertifikasi
  • Kartu Rencana Studi
  • Standarisasi & Sertifikasi ATTIIN